Search

Tips Mudah Bujuk Anak Agar Mau Makan Sayur dan Buah - Tribun Solo

TRIBUNSOLO.COM - Saat ini beragam produk makanan sudah diproduksi secara instan dan siap dikonsumsi kapan saja. 

Sebut saja misalnya seperti daging sosis, mie, nugget, hingga bakso. 

Hal ini tentu membuat sang anak akan semakin sering kecanduang mengonsumsi makanan instan. 

Terlebih, bagi para ibu yang jarang memasak dan sibuk dengan pekerjaan, otomatis akan lebih sering memberikan makanan tersebut yang serba cepat daripada memasak sayur. 

Oleh karena itu, akhirnya semakin jarang seorang anak mengonsumsi sayur dan buah, padahal kita sebagai orang tua menginginkan anak menjadi sehat. 

Sehingga tak sedikit akhirnya ketika ada kesempatan, para orang tua mencoba memaksa anaknya untuk mengonsumsi sayur dan buah. 

Padahal, semakin kita memaksa anak untuk makan sayur dan buah, makin kecil kemungkinan mereka untuk mau mencobanya. 

Dilansir dari Kompas.com, ada cara mudah untuk membuat si kecil dengan suka rela makan sayuran. 

Caranya adalah dengan memberi contoh, menunjukkan betapa enaknya makan sayur atau pun buah. 

Menyuruh anak makan sayur adalah tentang meyakinkan mereka. 

Let's block ads! (Why?)


Baca Kelanjutan Tips Mudah Bujuk Anak Agar Mau Makan Sayur dan Buah - Tribun Solo : https://ift.tt/2qEci4C

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Tips Mudah Bujuk Anak Agar Mau Makan Sayur dan Buah - Tribun Solo"

Post a Comment

Powered by Blogger.